Terangkan alasan Indonesia berpotensi terjadi pelanggaran wilayah!

Terangkan alasan Indonesia berpotensi terjadi pelanggaran wilayah!

Jawab

Pelanggaran wilayah berpotensi terjadi di Indonesia karena luasnya negara Indonesia, sehingga negara kesulitan untuk mengawasi setiap wilayah.


Pembahasan

Pelanggaran wilayah bisa terjadi pada wilayah udara maupun darat atau laut.


Yang sering terjadi karena, misalnya nelayan nelayan asing masuk ke perairan Indonesia dan mengambil ikan-ikan yang ada di perairan Indonesia.


Identifikasikan contoh ancaman nonmiliter


Hal tersebut merupakan pelanggaran wilayah yang dilakukan oleh bangsa asing di wilayah Indonesia.


Demikian juga penerbangan negara lain harus melalui izin. Melintasnya sebuah pesawat di wilayah udara Indonesia tanpa izin juga merupakan pelanggaran.


Karena Indonesia merupakan wilayah yang sangat luas, terjadi kesulitan dalam mengawasi setiap jengkal wilayah Indonesia.


Pelanggaran pelanggaran tersebut terjadi di wilayah-wilayah yang minim penjagaan, misalnya di wilayah perbatasan maupun lautan terluar.


Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url