Langkah yang terlebih dahulu dilakukan dalam penelitian geografi adalah....

Pertanyaan

Langkah yang terlebih dahulu dilakukan dalam penelitian geografi adalah....

  1. penarikan sampel

  2. penyusunan hipotesa

  3. teknik pengambilan data

  4. metode analisis geografi

  5. menentukan masalah


Pembahasan


Langkah yang terlebih dahulu dilakukan penelitian geografi adalah menentukan masalah.


Jawaban E


Untuk memulai sebuah penelitian tentukan dahulu masalahnya.


Permasalahan dapat dirangkum melalui butir-butir pertanyaan.


Kemudian dirumuskan yang di dalam terdapat hubungan antara permasalahan dan metodologi pengkajiannya.


Oleh sebab itu apabila salah dalam tahap perumusan masalah, maka akan mengalami kekeliruan dan kegagalan.


Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url